Kartu Nomor Unik Pendidik dan Tenaga Kependidikan/NUPTK, Kartu NISN (Nomor Induk Siswa Nasional) plus Kartu NRG (Nomor Registrasi Guru) bagi yang sudah memiliki sertifikat sertifikasi, tergabung dalam satu aplikasi untuk di cetak digunakan sebagai identitas bagi Guru, Siswa dan Tenaga Kependidikan, aplikasi cetak kartu itu kami sediakan secara gratis dalam bentuk excel VBA agar lebih mudahnya digunakan atas dasar itu kami pun lengkapi dengan panduan agar Bapak/Ibu rekan pendidik dan tenaga kependidikan semua mudah dalam melakukan input data dan cetak kartu NUPTK dan NISN ini.
Baca Juga Aplikasi Kartu Pelajar
Aplikasi Kwitansi Excel Tiga Warna
Aplikasi Kartu NISN dengan tampilan Terbaru
Cara atau panduan penggunaan aplikasi cetak Kartu NUPTK
Buka aplikasi excel yang telah diunduh pada laman yang kami sediakan masukkan user dan pasword seperti dibawah ini:
user : gurusd.net
pasword : gurusd
Input data PTK pada laman atas menu yang terdiri dari isian data sebagai berikut:
- Nama
- NUPTK
- NRG (Jika Ada)
- Instansi
- Fungsi (pilihan fungsi pendidik atau tenaga kependidikan)
Bagi yang belum memiliki NUPTK Baca Syarat dan Cara usul NUPTK dari PDSP Dan ini Surat Resmi Ditjen GTK Untuk Usul NUPTK 2016
Cara Cetak Kartu NISN:
Dalam cara memainkannya kurang lebih sama saja dengan kartu NUPTK namun data pada kartu NISN ada tanggal, bulan dan tahun lahir siswa serta data peserta didik, perhatikan sheet tabel bawah kita isi database dan cetak seperti biasa jika kita mau print gunakan print preview atau ctrl+f2 agar lebih memudahkan kita dalam cetak kartu NUPTK dan NRG plus Cetak Kartu NISN
- DOWNLOAD APLIKASI KARTU NUPTK DAN NISN Tested Excel 2010 1.6.1
- (UPDATE)
- DOWNLOAD APLIKASI KARTU NUPTK DAN NISN VERSI EXCEL 2007 1. 1.6.1(UPDATE
Posting Komentar